I Want to Know Your Parents, Aksi Bullying di Sekolah Internasional

Review Sinopsis Ending Film Korea I Want to Know Your Parents 니-부모 얼굴이 보고 싶다 2022

Mencari sebuah keadilan ketika ada seorang siswa SMA internasional ditemukan meninggal bunuh diri akibat aksi bullying sekelompok anak dari orang kaya dan terpandang di sekolah Internasional di Korea.
Film yang diangkat dari theatrical play “Oya no Kao ga Mitai” karya by Seigo Hatasawa dan ditampilkan pada 2008.